MEMBELA NEGARA INDONESIA : Yulia Subekti, SE., M.Pd
(349 Views) Agustus 9, 2023 3:05 pm | Published by Winda Purnama Wangsa | No commentMEMBELA NEGARA INDONESIA
(Oleh : Yulia Subekti, SE., M.Pd)
Semangatku terus berkobar membara
Untuk senantiasa bela negara
Segenap jiwa serta raga
Mengusir penjajah dari tanah air kita
Sudah banyak nyawa pahlawan telah melayang
Para pahlawan dengan gagah berani berperang
Menegakkan keadilan walau penuh rintangan menghadang
Agar tidak ada lagi rakyat yang menderita
17 Agustus hari kemerdekaan kita
Perjuangan para pahlawan sangat berjasa
Mengalami luka sampai hilang nyawa pun rela
Demi rakyat Indonesia merdeka
No comment for MEMBELA NEGARA INDONESIA : Yulia Subekti, SE., M.Pd