“Iya, itu rumahku” Qurroti A’yun
(500 Views) Januari 6, 2023 3:44 am | Published by Novia Esamedia | 6 CommentsIya, itu rumahku
Oleh Qurroti A’yun
Bangunan itu . . .
Berdiri kokoh menghadap senja
Melawan jalan milik Negara
Menahan racun dari cerobong beroda
Bangunan itu . . .
Membelakangi sinar surya
Menaungi bahtera keluarga
Melindungi 4 permata
Iya, bangunan itu rumahku . . .
Saksi bisu kehidupanku
Tempat untukku menyimpan sejuta cerita
Dan tempat untukku pulang menuju insan yang dirindukan
6 Komentar for “Iya, itu rumahku” Qurroti A’yun
Keren
Lanjutkan keren kawan
Rumahku..
Diterpa cahaya senja sore itu
Menghadap kokohnya dinding menjulang yang menutupi tamparan cahaya senja
Menghadap sekawanan ikan yang berenang bebas..
Bagus kak, pemilihan kata nya juga pas, lumayan buat tambahan koleksi puisi dirumah
Wahhhh mengena sekali untuk di baca ..👍🏻
Rumah menjadi tempat ternyaman yang menjadi saksi bisu dari kisah kasih kehidupan